Smartphones dengan desain terbaru ditambah lagi dengan spesifikasi yang tinggi menjadi salah satu kelebihan. Namun apabila smartphone tersebut tidak bisa memakai dua kartu sim sekaligus tentu hal itu akan terasa kurang bagi pengguna. Smartphone yang memiliki fitur Dual-Sim sanga menguntungkan bagi pengguna, karena pengguna tidak harus membawa dua smartphone.
Sekarang ada banyak smartphone yang mempunyai fitur Dual-Sim dipasaran. Akan tetapi itu semua belum mempunyai kualitas yang baik. Untuk itu disini saya akan memberikan sedikit informasi tentang
Smartphones Dual Sim Android Terbaik Dengan Harga Murah.
1. Lenovo Muszik A319 – Rp 980.000Smartphone yang pertama ini mempunyai fitur dual sim yang mengusung spesifikasi cukup menarik. Smartphone ini dibekali processor dual Core dengan kecepatan 1.3 Ghz yang dikombinasikan dengan pengolah grafis Mali 4000 dengan dibantu oleh RAM sebesar 512 MB dan dilengkapi oleh OS Android Kitkat.
Pada bagian penyimpanan, Lenovo Muszik A319 mempunyai memori internal 4GB dan juga Layar sentuh dengan jenis IPS yang berukuran 4 inci yang dapat menghasilkan kerapatan gambar sampai 233 ppi dari layar beresolusi 480 x 800 pixels.
Pengguna akan dimanjakan dengan kualitas video yang beresolusi HD 720p. Pada bagian kamera belakang mengusung resolusi 5 MP dengan dilengkapi autofokus, LED Flash, dan juga kamera depan yang ber-resolusi 2 MP untuk foto selfie dan video call.
2. Smartfren Andromax C2S – Rp. 849,000Pada posisi kedua ditempati oleh Smartfren Andromax C2S yang menawarkan 2 kamera depan belakang yang masing-masing bersolusi 5 MP yang lengkapi dengan fitur LED Flash. Pada bagian dapur pacu smartphone ini mempunyai processor Dual Core dengan kecepatan 1.2 Ghz yang diusung oleh Qualcomm dan juga pengolahan grafis GPU Adreno 302.
Smartphone dengan dual sim ini mempunyai jaringan GSM dan juga CDMA yang dikombinasikan dengan OSAndroid Kitkat 4.4.2. Untuk bagian smartphone ini mempunyai ukuran 4 inch dengan resolusi 480 x 800 pixels yang dapat menghasilkan kepadatan gambar hingga mencapai 233 ppi.
3. Advan Gaia Mini S4H – Rp. 824,000Advan Vandroid Gaia Mini S4H memberikan performa yang cukup baik dengan processor Quad Core 1.2 Ghz dan juga RAM 1 GB serta baterai 1300 mAh. Pada bagian kamera mempunyai resolusi 5 MP untuk bagian belakang yang dilengkapi fitur LED Flash dan Autofocus sedangkan untuk kamera depannya beresolusi 2 MP dan hebatnya lagi smartphone ini sudah memakai OS Android Kitkat.
Untuk bagian Layar Advan Vandroid Gaia Mini S4H ini mempunyai ukuran 4 inci dengan resolusi 480 x 800 pixels yang dapat menghasilkan kerapatan gambar hingga mencapai 233 ppi.
4. Mito Fantasy Selfie 2 A330 – Rp. 818,000Mito Fantasy Selfie 2 A330 mempunyai dapur pacu yang bisa dikatangan mengeah karena mengusung processor Dual Core 1.3 Ghz dengan grafik GPU Mali 400 dengan dibantu oleh RAM sebesar 1 GB yang akan membantu kecepatan dalam menjalankan sistem operasi Android Kitkat.
5. Evercoss A7E England – Rp. 724,000Evercoss A7E England ini hadir dengan processor Mediatek Quad Core dengan kecepatan 1.2 Ghz yang dibantu oleh RAM 512 MB serta dibekali Mali 400 sebagai pengolah grafis. Untuk layarnya smartphone ini berukuran 4 inch dengan jenis layar IPS.
Smartphone ini mempunyai kamera utama yang sangat baik dengan resolusi 8 MP lengkap dengan fitur autofocus dan LED Flash. Sementara itu untuk kamera depannya beresolusi 2 MP.
6. Acer Liquid Z205 – Rp. 735,000Pada posisi terakhir ini ditempati oleh Acer tiре Liԛuid Z205 yang ditenagai oelh рrосеѕѕоr Mediatek Dual Cоrе 1.0 Ghz dan RAM 1GB serta mеmоri intеrnаl 4 GB. Meskipun telah di dukung oleh ѕiѕtеm ореrаѕi Andrоid Kitkat, akan tetapi smartphone ini tidak didukung kаmеrа bаgiаn dераn. Jadi hanya tersedia kamera bеlаkаng dengan resolusi 2 Megapixel tanpa аdаnуа autofocus dаn led flash hal ini sebanding dengan harga yang ditawarkan.